Rakyatmerdeka.co – News, Jakarta – Eks Ketua Umum Partai Golar Jusuf Kallah alias JK sepakat dengan hasil rapat pleno harian Golkar yang meminta Setya Novanto (Setynov) untuk mengundurkan diri dari posisi ketua umum. Permintaan supaya Setnov mundur dianggap tepat untuk menjaga citra parpol. “Sepantasnya begitu. Karena ini kita tidak bicara pribadi atau kita tidak bicara cuma legatlitas. Kita bicara image atau partai itu tergantung image masyarakat, penilaian publik,”ucap JK. “Kalau publik sudah menyatakan pimpinannya jelek, apalagi ketuanya begitu kan. Jadi memang keputusan itu seharusnya demikian,”tambahnya. Menurut JK, sosok pelaksana tugas…
Baca LagiTag: Setya Novanto
Tidak Patuhi Novanto, Ahmad Doli Kurnia Dicopot Golkar
Rakyatmerdeka.co – News, Jakarta – Partai Golkar mengambil sikap tegas terhadap salah satu kadernya, yakni Ahmad Doli Kurnia lantaran dinilai bertentangan dengan partai. Golkar memecat Doli dari keanggotaan partai. “Setelah kita beri peringatan pada yang bersangkutan, yang bersangkutan tidak mendengarkan. Bahkan sudah melakukan demo-demo, baik di MA, KY, KPK. Beberapa hari lalu, DPP ambil keputusan untuk memecat keanggotaan yang bersangkutan dari Golkar,”ucap Sekjen Golkar Idrus Marham. Alasan Golkar mencopot Doli lantaran Doli menuduh ada lembaga lain yang ikut terlibat pembicaraan kasus E-KTP dengan Ketua Umum partai Golkar Setya Novanto, salah…
Baca LagiGMPG Temui Yorrys di DPP Golkar, Bahas Kasus Setynov
Rakyatmerdeka.co – News, Jakarta – Sejumlah kader Generasi Muda Partai Golkar (GMPG) yang dimotori Ahmad Doli Kurnia bertemu dengan Koordinator Bidang (Korbid) Politik, Hukum dan Keamanan (Polhukam) Golkar, Yorrys Raweyai di kantor DPP Partai Golkar, Slipi, Jakbar, Jumat (4/8). Kepada awak media setelah pertemuan, Doli menyampaikan kehadiran GMPG di Kantor Golkar Slipi merupakan tindak lanjut komunikasi GMPG secara informal dengan beberapa pengurus DPP termasuk Pak Yorrys dan Nusron sebelumnya. “Keinginan kami untuk silaturrahim dan tukar fikiran dengan pengurus DPP yang kami nilai punya pandangan yang sama terhadap situasi Golkar saat…
Baca LagiYorrys Sebut Setnov Harus Turun dari Ketua DPR
Rakyatmerdeka.co – News, Jakarta – Korbid Polhukam Golkar Yorrys Raweyai menyarankan agar Ketua Umum Golkar Setya Novanto (Setnov) melektakkan jabatan sebagai Ketua DPR. Menurutnya, tidak pantas seorang tersangka masih memimpin lembaga negara. “Setahu saya harus diganti. Saya bicara dalam kapasitas sebagai salah satu ketua di partai. Kita juga konsolidasi menyikapi secara arif dan bijaksana. Bagaimanapun beliau ketum kita, tapi masalah ini tidak bisa kita tolerir,”ucap Yorrys. Terakhir, Setnov tidak menyampaikan pidato penutupan saat rapat paripurna kemarin (27/7), walaupun dia sempat hadir di awal rapat. Mengenai hal itu, Yorrys mengatakan DPR…
Baca LagiDikarnakan Vertigo, Setynov Tidak Jadi Diperiksa KPK
Rakyatmerdeka.co – News, Jakarta – Ketua DPR RI Setya Novan (Setnov) tidak jadi diperiksa oleh KPK sebagai saksi di kasus e-KTP. Pasalnya Novanto dikabarkan sedang sakit kepala (vertigo). “Beliau (Setnov) itu vertigo ya, tahu lah ya kalau vertigo seperti apa,”ucap Kepala biro pimpinan Kesetjenan DPR RI, Hani Tahaptari di gedung DPR/MPR RI, Jakarta, Jumat (7/7). Hani menerangkan sejak kemarin, Setnov tidak hadir di gedung DPR RI. Karena itu pada saat Rapat Paripurna, pimpinan DPR diwakili oleh Taufik Kurniawan. “Beliau enggak bisa ikuti rapat Paripurni ya kemarin ya. Kemarin dari pimpinan…
Baca Lagi