Apakah Kamu Tahu Ada Hari Tidur Sedunia?

Apakah Kamu Tahu Ada Hari Tidur Sedunia?

Rakyat Merdeka — Di antara hari spesial di dunia ini, pada 13 Maret merupakan peringatan Hari Tidur Sedunia. Peringatan ini ditujukan untuk seruan tidur dan isu-isu penting berkaitan manfaat tidur, terutama terkait dengan kesehatan. Melansir dari laman Time Bulletin, Hari Tidur Sedunia merupakan acara tahunan yang diselenggarakan oleh Komite Hari Tidur Dunia dari Masyarakat Tidur Dunia. Hari Tidur Sedunia pertama dilakukan pada 2007 dan sejak itu Masyarakat Tidur Dunia menyelenggarakan kesadaran global soal tidur setiap tahun, seperti yang dilansir dari halaman berita India Times. Peringatan tahunan ini dimulai oleh sekelompok…

Baca Lagi

Wanita Asal Indonesia Dibunuh Tetangganya di Malaysia untuk Bayar Utang Rp 17,5 Juta

Wanita Asal Indonesia Dibunuh Tetangganya di Malaysia untuk Bayar Utang Rp 17,5 Juta

Rakyat Merdeka — Wanita 39 tahun membunuh tetangganya dan tubuhnya disembunyikan di bawah tempat tidur, setelah mencuri perhiasannya untuk membayar utang. Menurut dari Berita Harian, korbannya yang seorang wanita tinggal di lantai 2 blok apartemen di Persiaran Subang Mewah, USJ 1. Melansir dari laman World of Buzz, pada Rabu (10/3/2021), polisi setempat mendapatkan laporan dari suaminya bahwa istrinya yang berasal dari Indonesia telah hilang. Kepala Polisi Distrik Subang Jaya, Asisten Komisaris Abd Khalid Othman, mengatakan bahwa suami korban (47 tahun) pulang jam 19.00 waktu setempat dan menemukan pintu depan rumah…

Baca Lagi

Terdeteksi Bakteri Salmonella, Singapura Tarik Kembali Telur dari Malaysia

Terdeteksi Bakteri Salmonella, Singapura Tarik Kembali Telur dari Malaysia

Rakyat Merdeka — Otoritas Singapura memberikan arahan untuk menarik kembali telur dari Malaysia setelah terdeteksi adanya bakteri Salmonella enteritidis. Menyadur dari laman Free Malaysia Today, pada Sabtu (13/3/2021) Singapore Food Agency (SFA) telah mengarahkan sejumlah importir untuk menarik kembali telur dari Lay Hong Bhd Layer Farm Jeram yang terletak di negara bagian Selangor setelah mendeteksi keberadaan bakteri Salmonella enteritidis (SE) di dalam telur tersebut. Dalam sebuah pernyataan, SFA juga menjelaskan jika peternakan tersebut saat ini sedang ditangguhkan sampai masalah kontaminasi selesai. Telur yang terdeteksi bakteri tersebut terdapat cap kode peternakan…

Baca Lagi

Bunuh Anak Kandung demi Uang Asuransi, Pria Ini Dihukum 212 Tahun Penjara

Bunuh Anak Kandung demi Uang Asuransi, Pria Ini Dihukum 212 Tahun Penjara

Rakyat Merdeka — Seorang ayah di Amerika Serikat ( AS) dijatuhi hukuman lebih dari 200 tahun penjara dalam persidangan yang digelar pada Kamis (11/3/2021). Pria bernama Ali Elmezayen (45) tersebut dijatuhi hukuman kurungan yang sangat lama karena menenggelamkan kedua putranya yang autis dengan mengemudikan mobilnya dari dermaga. Perbuatan keji itu dilakukannya untuk mengumpulkan polis asuransi jiwa yang telah diambilnya dari mereka. Elmezayen, dari California, AS, mengemudikan sedan Honda dari dermaga di San Pedro, selatan Los Angeles, pada 9 April 2015. Di dalam mobilnya terdapat dengan mantan istrinya bernama Raba Diab…

Baca Lagi

Terbakar Api Cemburu, Suami Tega Gorok Istri yang Sedang Hamil hingga Tewas

Terbakar Api Cemburu, Suami Tega Gorok Istri yang Sedang Hamil hingga Tewas

Rakyat Merdeka — Seorang suami di Malaysia tega gorok istri yang sedang mengandung hingga tewas karena terbakar api cemburu setelah mengetahui adanya perselingkuhan. Menyadur dari laman Astro Awani, pada Kamis (11/3/2021) insiden tersebut terungkap setelah Kepolisian Tawau, sebuah kota di negara bagian Sabah, mendapat laporan adanya pembunuhan. Kapolres Tawau Asisten Komisaris Peter Umbuas, mengatakan pihaknya menerima laporan kejadian pada pukul 19.06 waktu setempat pada 9 Maret. Pihaknya langsung bergegas ke lokasi sebelum memburu tersangka. Peter mengatakan, korban yang diidentifikasi bernama Norhasnah Sahanin ditemukan tewas di ruang tamu rumah bersama buruh…

Baca Lagi

Sempat Tertunda, Joe Biden Calonkan Dua Wanita Isi Posisi Elit Militer AS

Sempat Tertunda, Joe Biden Calonkan Dua Wanita Isi Posisi Elit Militer AS

Rakyat Merdeka – Presiden Joe Biden mencalonkan dua jenderal wanita untuk mengisi posisi elit di militer Amerika Serikat setelah sempat tertunda pada masa Donald Trump. Menyadur dari laman The New York Times, pada Selasa (9/3/2021) Departemen Pertahanan AS mengumumkan Jenderal Jacqueline D. Van Ovost dan Letnan Jenderal Laura J. Richardson untuk mengisi dua posisi elit. Jenderal Van Ovost dari Angkatan Udara akan mengepalai Komando Transportasi, yang mengawasi jaringan transportasi global militer yang luas, dan Letnan Jenderal Laura dari Angkatan Darat akan mengepalai Komando Selatan, yang mengawasi kegiatan militer di Amerika…

Baca Lagi

Mengenang Lou Ottens, Penemu Pita Kaset Audio: Ubah Cara Dengarkan Musik

Mengenang Lou Ottens, Penemu Pita Kaset Audio: Ubah Cara Dengarkan Musik

Lou Ottens, insinyur berkebangsaan Belanda yang berjasa menciptakan pita kaset audio, meninggal dunia di usia 94 tahun. Sekitar 100 miliar pita kaset audio telah dijual di seluruh dunia sejak mereka diperkenalkan pada tahun 1960-an. Penemuan Ottens mengubah cara masyarakat mendengarkan musik, dan bahkan kepopulerannya kembali melonjak dalam beberapa tahun belakangan ini. Sang insinyur meninggal dunia di kampung halamannya, Duizel, akhir pekan lalu, keluarganya mengumumkan pada hari Selasa (11/03). Ottens menjadi kepala departemen pengembangan produk di Philips pada 1960, tempat ia dan timnya mengembangkan pita kaset. Pada 1963, temuan itu dipamerkan di festival…

Baca Lagi

Coba Tangkap Burung Camar Hampir Mencuri Keripiknya, Ternyata Hewan Langka

Coba Tangkap Burung Camar Hampir Mencuri Keripiknya, Ternyata Hewan Langka

Rakyat Merdeka — Seorang lelaki mendapat kecaman setelah video dirinya menangkap burung camar yang mencoba makan keripiknya menjadi viral. Setelah jalan-jalan malam di kota, Taylor, dari Selandia Baru, memutuskan membeli beberapa makanan untuk menyembuhkan mabuk yang tak terhindarkan. Saat dia duduk menikmati McDonald’s yang tampak enak, dia dikelilingi oleh burung camar. Entah bagaimana refleksnya yang cepat membuatnya menangkap salah satu burung, sebelum burung itu sampai ke makanannya. Dia menangkap momen itu dan memostingnya ke TikTok, di mana dia dikenal sebagai @taylorstictac, mengira itu cukup lucu pada saat itu, dan dengan…

Baca Lagi

Siswa Prancis Akui Bohong soal Samuel Paty Menunjukkan Kartun Nabi Muhammad

Siswa Prancis Akui Bohong soal Samuel Paty Menunjukkan Kartun Nabi Muhammad

Rakyat Merdeka — Pelajar Prancis yang diduga memulai penyebaran ujaran kebencian bahwa Samuel Paty mempertontonkan karikatur Nabi Muhammad SAW di kelas sehingga menjadi korban pembunuhan teroris, mungkapkan fakta baru. Siswi tersebut mengakui, dirinya berbohong perihal Samuel Paty telah menunjukkan karikatur Nabi Muhammad SAW. Samuel Paty, Oktober 2020, dibunuh secara sadis karena disebut menunjukkan karikatur Nabi Muhammad dalam pelajaran tentang kebebasan berbicara. Pelajar perempuan berusia 13 tahun tersebut, yang namanya tidak untuk dipublikasikan, sebelumnya menyebar informasi bahwa guru itu meminta para murid beragama Islam keluar dari kelas. Pengacara pelajar itu mengatakan,…

Baca Lagi

Pria Pengangguran Berumur 41 Tahun Gugat Orang Tuanya supaya Dinafkahi Seumur Hidup

Pria Pengangguran Berumur 41 Tahun Gugat Orang Tuanya supaya Dinafkahi Seumur Hidup

Rakyat Merdeka — Seorang pria berusia 41 tahun dan tidak bekerja, menggugat orang tuanya ke jalur hukum supaya bisa dinafkahi seumur hidupnya. Faiz Siddiqui mengklaim dia sepenuhnya bergantung pada ibu dan ayahnya yang kaya. Padahal pria tersebut mendapat pendidikan sebagai pengacara dan memiliki gelar dari Universitas Oxford. Universitas ternama di Inggris itu pun sepat dia tutut sebesar 1 juta poundsterling (Rp 14,2 miliar). Melansir The Sun pada Senin (8/3/2021), selama 20 tahun orang tua Siddiqui membiarkannya hidup tanpa sewa milik orang tuanya. Apartemen senilai 1 juta poundsterling itu terletak di…

Baca Lagi